Gorong-gorong Yang Berada didusun 4 Desa Semangus Sangat Memperihatinkan.

Pali, Beritapali.com — Gorong-gorong yang berada di Jalan Provinsi yang menghubungkan beberapa Kabupaten diprovinsi Sumatera Selatan di sangat memperihatinkan.

Yang mana Gorong-gorong yang berada di as sisi Jalan yang menghubungkan tiga Kabupaten tempat didusun 4 Desa Semangus Kecamatan Talang Ubi Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (Pali) teancam bakalan longsor Sehingah dapat menjadi perhatian Pemerintah Provinsi Sumsel.

Hal ini disampaikan Lian Sasnadi Kepala Desa Semangus Mengatakan, Bila dalam beberapa waktu kedepan jika tidak kunjung di perbaiki Maka dapat dipastikan Gorong-gorong yang ada di Dusun 4 Desa Semangus ini bakalan ambruk jika dibiarkan, Karena Tanah nya perlahan mulai hanyut terbawa arus air, Membuat Karena tidak adannya tembok penahan Untuk penahan debit Air.

 

“Jika tidak kunjung di perbaiki, maka bukan tidak mungkin Jalan yang ada di Dusun 4 Desa Semangus ini bisa ambruk, Karena Tanah nya mulai hanyut terbawa arus air jika air meluap disaat hujan deras, Sehingah tidak ada tembok penahan,,”Ucapnya saat di wawancarai awak Media dilapangan pada hari Sabtu (08/06/2024).

 

Saya berharap kepada Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan agar secepatnya mengambil tindakan Karena ini Merupakan Akses utama Jalan yang menghubungkan menghubungkan Ibukota Provinsi dengan jarak tempuh terdekat,”Harapnya.

 

Lian juga menambahkan sebenarnya sudah ada box offer yang baru di bangun, Namun arus air melaju ke Gorong-gorong lama, Sehingah Membuat Tanah yang berada di sisi Jalan menjadi merosot akibat dorongan air.

 

 

“Kami meminta kepada Pemerintah Provinsi Sumsel segera memperbaiki Gorong-gorong yang ada di Dusun 4 Desa Semangus ini, Seperti pengecoran dan lainnya. karena rusaknya gorong-gorong tersebut nanti akan Membuat kerusakan di Badan Jalan. Karena ini merupakan Jalan Provinsi, Bukan Jalan Kabupaten,”Ungahnya.

Baca Juga:  Pipa Pertamina Bocor, Air Sungai di Desa Sungai 2 Berubah Jadi Coklat dan Bau.

 

Jadi kami berharap kepada Pemerintah Provinsi segera mengambil tindakan. Kemarin sudah ada box offer yang baru di bangun, Namun arus air melaju ke Gorong-gorong lama, Sehingah Membuat Tanah yang berada di sisi Jalan menjadi merosot akibat dorongan air. Dengan kondisi Jalan yang terancam Longsor ini, Saya sebagai Kepala Desa meminta Pemeritah dan dinas terkait segera mengambil langkah untuk mengatasi masalah tersebut agar segera ada perhatian dari pihak berwenang sehingga masalah ini cepat diantisipasi,”Tambahnya.

 

 

“Jalan ini merupakan penggerak nadi perekonomian di Kabupaten Pali juga Jalur mudik juga disaat musim mudik Lebaran, sehingga keberadaannya sangat penting bagi Masyarakat. Kalau Jalan ini ambruk, perekonomian Masyarakat akan terganggu. Bahkan harus keliling dengan jarak tempuh yang agak jau,”Tutupnya.

 

 

Liputan: Rahasmin Sawiran.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *